Tentang BIPA

BIPA

Program BIPA Tingkat Dasar

  1. Pembelajaran Bahasa dan budaya Indonesia termasuk diantaranya praktek berbicara, menulis, dan pengenalan budaya indonesia.
  2. Setelah mengikuti kelas ini, peserta mampu: a) Memahami dan mengaplikasikan ungkapan perkenalan diri kepada orang lain. b) Mengungkapkan perasaan secara sederhana, mendeskripsikan lingkungan sekitar, dan mengkomunikasikan kebutuhan sehari- hari dengan rutin.-

BIPA

Program BIPA Tingkat Menengah

  1. Pembelajaran Bahasa dan budaya Indonesia termasuk diantaranya praktek berbicara, menulis, dan pengenalan budaya indonesia.
  2. Setelah mengikuti kelas ini, peserta mampu: a) Mengungkapkan pengalaman, harapan, tujuan, dan rencana secara singkat disertai alasan sesuai konteks. b) Melaporkan hasil pengamatan atas peristiwa dan mengungkapkan gagasan dalam topik bidangnya, baik konkret maupun abstrak, dengan cukup lancar tanpa kendala yang mengganggu pemahaman mitra tutur.

BIPA

Program BIPA Tingkat Unggul

  1. Pembelajaran Bahasa dan budaya Indonesia termasuk diantaranya praktek berbicara, menulis, dan pengenalan budaya indonesia.
  2. Setelah mengikuti kelas ini, peserta mampu: a) Mampu memahami teks yang panjang dan rumit. b) Mampu mengungkapkan gagasan dengan sudut pandang dalam topik yang beragam secara spontan dan lancar hampir tanpa kendala. Kecuali bidang keprofesian dan akademik. c) Mampu memahami teks yang panjang, rumit, dan mengandung makna tersirat. d) Mampu mengungkapkan gagasan dalam bahasa yang jelas, terstruktur, sistematis, dan terperinci secara spontan dan lancar sesuai dengan situasi tutur untuk keperluan sosial dan keprofesian, kecuali dalam bidang akademik yang kompleks (karya ilmiah). e) Mampu memahami informasi hampir semua bidang dengan mudah dan mengungkapkan gagasan secara spontan, lancar, tepat dengan membedakan nuansa-nuansa makna, serta merekonstruksi argumen dan data dalam presentasi yang koheren.
Bahasa »